Cara Buat Speaker Bluetooth di Speaker Biasa Dengan Mudah!

Pernahkah kamu berpikir bagaimana memanfaatkan speaker yang sudah ada tetapi dijadikan speaker dengan kemmapuan putar melalui bluetooth? Ya mungkin itulah solusi yang murah meriah apalagi speaker bluetooth yang bagus tentu harganya tidaklah murah, dan kamu kebetulan mempunyai speaker walaupun jadul tapi masih oke dan bagus suaranya, kenapa tidak kita jadikan speaker bluetooth saja selain lbih keren juga tidak perlu mencolokkan kabel jack ke hape sehingga kita susah memakai hape kita saat mendengarkan musik. Langsung saja berikut adalah caranya:

  1.  Kita akan menggunakan Alat yang bernama “Bluetooth Receiver” silahkan kamu cari di toko-toko terdekat atau paling mudah melalui toko-toko online yang mana saya mendapatkan alat ini dengan harga kurang dari Rp. 20 ribu saja!cara buat speaker bluetooth sendiri
  2. Setelah itu koneksikan alat ini ke sumber daya seperti port usb (jika speaker kamu punya port usb akan lebih mantap) atau power bank dan charger hape biasa. cara buat speaker bluetooth sendiri
  3. setelah tersambung ke sumber daya, maka lampu alat ini akan berkedip kedip silahkan kalian scan dengan smartphone atau gadget anda pada menu bluetooth yang ada dan jika sudah ketemu silahkan anda koneksikan ke alat tersebut.cara buat speaker bluetooth sendiri
  4. Setelah tersambung silahkan kamu putar musik atau video yang di inginkan melalui gadget anda tersebut. Jangkauan Alat ini yang sampai 10 meter tentu sudah lebih cukup dalam satu ruangan.

Nah mudah bukan cara buat speaker bluetooth yang murah meriah!

One thought on “Cara Buat Speaker Bluetooth di Speaker Biasa Dengan Mudah!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *